Dalam kasus untuk kali ini kita akan mengembalikan font bawaan dari hp xiaomi dari berbegai tipe atau versi xiaomi. Karena dalam forum MIUI admin lihat ada yang menanyakan soal ini.
Dalam kasusnya , dia mengunduh font di tema, namun dia tak puas ddengan font tema yang ia unduh dari xiaomi redmi 4a itu. Bagaimana cara mengembalikan font bawaan xiaomi ?
Cara kembalikan font bawaan xiaomi
Bagi anda yang mempunyai masalah yang sama dengan orang tersebut, mudah anda dapat mengatasi untuk mengembalikan font bawaan xiaomi ini. Sangat simple caranya , anda tinggal mengembalikan tema bawaan dari xiaomi.
Nah bagi anda nih yang belum tahu mengembalikan tema bawaan dari xiaomi, berikut caranya.
1. Pergi ke menu pengaturan/settings.
2. Pilih menu tema dalam daftar pengaturan
3. Dalam daftar tema admin, saatnya memilih tema standar , cukup klik / sentuh tema standar dan pilih terapkan.
1. Pergi ke menu pengaturan/settings.
2. Pilih menu tema dalam daftar pengaturan
3. Dalam daftar tema admin, saatnya memilih tema standar , cukup klik / sentuh tema standar dan pilih terapkan.
Tema anda akan kembali ke awal standar bawaan xiaomi, dan otomatis font yang dahulunya anda unduh kini akan berubah kembali ke font bawaan dari xiaomi.
Dalam pilihan tema memang kaya untuk xiaomi, namun tak ada salahnya apabila kita merasa bosan dan ingin kembali ke semula, admin pun memilih untuk menggunakan tema stanar bawaan xiaomi.
Bagaimana anda ? sangat mudah bukan, semoga artikel soal mengembalikan font bawaan xiaomi ini dapat bermanfaat untuk anda. Jika anda ingin menanyakan sesuatu hal lain, admin siap mencari solusi untuk anda.