Kuota VideoMax Telkomsel - Untuk saat ini paket data sudah menjadi kebutuhan oleh semua orang, karena dengan menggunakan paket data. Kita bisa mengacses segala situs atau juga akun medsos yang kita miliki. Apalagi untuk saat ini sudah banyak operator seluler yang menawarkan beberapa paket data yang bisa kalian nikmati. Salah satunya adalah Telkomsel, operator seluler yang satu ini memang menawarkan paket data dengan beberapa pilihan yang bisa di pilih oleh konsumennya seperti paket internet murah. Untuk paket data dari Telkomsel memang terdapat banyak pilihan, semilasnya saja kuota siang dan malam, kuota VideoMax dan masih banyak lagi. Kalian juga bisa mencoba Cara Merubah Kuota Malam Indosat
Namun untuk pengguna operator seluler Telkomsel, pastinya belum banyak tahu akan VideoMax app dan bagaimana cara menggunakannya. Pasalnya setiap kali kita hendak membeli paket data Telkomsel, pastinya kita akan ditawari dengan berbagai jenis paket. Dimana setiap paketnya pasti akan mendapatkan bonus kuota VideoMax yang bias kalian gunakan untuk menonton film di aplikasi Hooq. Akan tetapi kebanyakan orang sering kali tidak menggunakan bonus kuota VideoMax, pasalnya untuk menikmati bonusan tersebut. Kita harus memiliki aplikasi Hooq terlebih dahulu, nah untuk mengetahui apa itu VideoMax dan bagaiaman cara menggunakannya. Dapat kalian simak ulasan Apa Itu VideoMax Telkomsel dan Bagaimana Cara Menggunakannya berikut ini.
Daftar Isi :
Apa Itu Kuota VideoMax Telkomsel dan Bagaimana Cara Menggunakannya
Apa Itu Kuota VideoMax Telkomsel
Pastinya kalian semua banyak yang bertanya-tanya apa itu VideoMax Telkomsel yang selalu ditawarkan disetiap kali kita membeli paket data Telkomsel. kuota VideoMax merupakan salah satu kuota yang khusus untuk mengacses bagi kaian yang ingin nonton film online atau ataun nonton streaming di smartphone. Namun untuk bisa menggunakan kuota VideoMax, kalian harus memliki terlebih dahulu aplikasinya seperti Hooq. Untuk kesimpulannya, kuota VideMax merupakan salah satu kuota yang dikhusukan untuk menonyon film streaming di aplikasi Hooq secara legal. Bahkan didalam aplikasi tersebut akan terdapat banyak sekali film yang bisa kalian tonton, baca juga Daftar Paket Internet Simpati
Cara Menggunakan Kuota VideoMax Telkomsel
Seperti yang sudah kami sebutkan diatas, kuota videoMax Telkomsel alah kuota yang khusu untuk menonton film di aplikasi Hooq. Namun bagi kalian yang belum tahu cara menggunakan kuota VideoMax Telkomsel, jangan khawatir. Karena pada kesempatan kali ini, kami akan informasikan cara untuk menggunakan kuota VideoMax.
Untuk menggunakan paket bonus VideoMax Telkomsel, kalian jangan langsung membuka aplikasi Hooq lalu nonton film online yang ada pada aplikasi tersebut. Kalian harus mengaktivkan terlebih dahulu paket kuota VideoMax Telkomsel, apa bila kalian tidak mengaktifkan terlebih dahulu, sudah pasti kuota yang kesedot malah kuota utamaya. Berikut cara menggunakan kuota VideoMax Telkomsel yang bisa kalian simak berikut ini.
1. Cara mengaktifkan Kuota VideoMax Telkomsel Via UMB
- Pertama kalian ketik *123# lalu tekan Ok
- Lalu setelah itu akan muncul beberapa pilihan, kemudian pilih VideoMax
- Setelah itu akan muncul VideoMax VIU dan juga VideoMax Gooq, pilih salah satu aplikasi yang kalian miliki
- Kemudian kalian semua akan mendapatkan pesan masuk, lalu pilih YA
- Untuk langkah yang terakhir, tunggu aktivasi yang sedanf di proses oleh operator
2. Cara Mengaktifkan Kuota VideoMax Telkomsel Via My Telkomsel
- Bagi kalian yang belum mempunyai aplikasi My Telkomsel, silahkan kalian download di Google Play Store.
- Setelah itu kalian daftarkan nomer kalian pada aplikasi My Telkomsel.
- Bila sudah terdafta, selanjutnya pilih menu dan klik paket.
- Setelah itu kalian klik pilih hiburan.
- Lalu akan terdapat pilihan berlanggan, silahkan kalian klik
- Apabila sudah kalian klik, tinggal tunggu seaja proses pengaktifkan yang sedang dilakukan oleh operator.
Seperti itulah penjelasa apa itu kuota VideoMax Telkomsel yang telah kami sampaikan, sementara itu jika kalian sudah mengaktifkan kuota VideoMax Telkomsel. Selain itu juga kalian bisa mendapat IP 100 VideoMax yang bisa kalian dapatkan dengan Cara Mendapatkan IP 100 Videomax Telkomsel Anonytun Termudah. Kalian semua sudah bisa acses aplikasi Hooq atau VIU yang kalian miliki dan nikmati nonoton movie yang tersedia didalam aplikasi tersebut. Demikianlah yang bisa kami sampaikan untuk kalian semuanya, semoga informasi Apa Itu Kuota VideoMax Telkomsel dan Bagaimana Cara Menggunakannya dapat bermanfaat untuk kalian semuanya dan selamat mencoba.