Cara Mengirim File Lewat Email Gmail Dengan Mudah

October 04, 2019
Cara mengirim file lewat email dapat kita lakukan dengan sangat mudah asalkan kita tahu caranya. Namun untuk anda yang baru belajar menggunakan email akan terasa sulit dan membingungkan. Tapi jangan khawatir karena sinaukomputer.net pada kesempatan kal ini akan berbagi bagaimana cara mengirim file lewat Email gmail. 

Pada dasarnya jenis Email apa saja memiliki fitur yang memungkinkan kita untuk mengirimkan atau melampirkan file pada email yang kita buat. Namun pada kesempatan ini, kita akan belajar mengirim email dari email yang sudah kita buat kemarin, yaitu email google atau Gmail.


Memang benar, ada batasan kapasitas file yang bisa kita lampirkan pada email Gmail, namun kalau hanya untuk mengirim file dokumen ms word, atau melampirkan gambar dan juga file folder misalnya hal ini tidak masalah dan masih diizinkan oleh pihak google. 

Baiklah, tidak perlu panjang lebar lagi kita mulai saja tutorial kita pada kesempatan ini yaitu cara mengirim file melalui email google atau Gmail.

Cara mengirim file lewat email gmail dengan sangat mudah

Sebelumnya seperti biasa, siapkan alat dan bahan yang akan kita gunakan dalam tutorial ini yaitu komputer dan pastikan telah terhubung dengan jaringan internet dengan koneksi yang cukup baik. 
 Cara mengirim file lewat email dapat kita lakukan dengan sangat mudah asalkan kita tahu c Cara Mengirim File Lewat Email Gmail Dengan Mudah
Nah mari kita pelajari caranya step by step. Langkah demi langkah mengirim email yang disertai lampiran berupa gambar. Kita akan mempraktekan tutorial ini dengan email google atau gmail yang sudah kita buat kemarin

1. Pertama silahkan anda login (masuk) ke akun email anda (sudah tahu kah caranya). Kunjungi gmail.com atau anda bisa langsun klik di sini

2. Kemudian, masukkan alamat email anda dengan benar, kalau salah pasti akan ada pemberitahuan bahwa alamat email yang anda masukkan tidak terdaftar. Setelah itu klik "Next"
 Cara mengirim file lewat email dapat kita lakukan dengan sangat mudah asalkan kita tahu c Cara Mengirim File Lewat Email Gmail Dengan Mudah
3. Selanjutnya masukkan password email anda dan klik "Next"

4. Kemudian anda akan masuk ke dasbor gmail anda. Untuk membuat pesan klik di “Tulis”
 Cara mengirim file lewat email dapat kita lakukan dengan sangat mudah asalkan kita tahu c Cara Mengirim File Lewat Email Gmail Dengan Mudah

5. Masukan alamat email yang dituju dan isikan subjek apabila tidak ada bisa dikosongi
6. Tulislah pesan anda di area untuk menulis pesan.
7. Untuk melampirkan file, klik di “atachment” dan sekarang kita coba untuk melampirkan file gambar
 Cara mengirim file lewat email dapat kita lakukan dengan sangat mudah asalkan kita tahu c Cara Mengirim File Lewat Email Gmail Dengan Mudah
8. Tunggu sampai file selesai dan sudah  teruploud. Untuk mengirimkan pesan tersebut klik tinggal “kirim”

 Cara mengirim file lewat email dapat kita lakukan dengan sangat mudah asalkan kita tahu c Cara Mengirim File Lewat Email Gmail Dengan Mudah

Biasanya akan terlihat notifikasi di dashboard email  bertuliskan “Pesan anda telah dikirim” ini berarti pesan anda telah terkirim ke tujuan.
 Cara mengirim file lewat email dapat kita lakukan dengan sangat mudah asalkan kita tahu c Cara Mengirim File Lewat Email Gmail Dengan Mudah
Salah satu kelebihan email untuk berkirim surat adalah bahwa kita dapat mengirimkan email berupa tulisan dalam jumlah banyak. Tidak hanya itu, kita juga dapat melampirkan file apa saja. Misalnya berupa image/ gambar, musik dan juga vidio. 

Kelemahanya adalah bahwa untuk melampirkan file yang berukuran besar, kita membutuhkan jaringan internet yang cepat dan memadai. Tetapi semua itu dapat kita atasi dan tidak menjadi soal. Dan cara mengirim file besar lewat email gmail dapat anda lakukan dengan mengubahnya menjadi file zip terlebih dahulu. 

Baca Juga Tutorial ini :


Nah, mungkin ini saja yang bisa saya sampaikan pada kesempatan kali ini. Semoga tutorial singkat mengenai cara mengirim file lewat email gmail ini dapat bermanfaat untuk anda yang membutuhkan. Sekian dan sampai jumpa di artikel belajar komputer selanjutnya. 

Artikel Terkait

Next Article
« Prev Post
Previous Article
Next Post »
Penulisan markup di komentar
  • Untuk menulis huruf bold gunakan <strong></strong> atau <b></b>.
  • Untuk menulis huruf italic gunakan <em></em> atau <i></i>.
  • Untuk menulis huruf underline gunakan <u></u>.
  • Untuk menulis huruf strikethrought gunakan <strike></strike>.
  • Untuk menulis kode HTML gunakan <code></code> atau <pre></pre> atau <pre><code></code></pre>, dan silakan parse kode pada kotak parser di bawah ini.

Disqus
Tambahkan komentar Anda

No comments